Home » , » Spesifikasi dan Harga LG G2 Ponsel Kelas Premium

Spesifikasi dan Harga LG G2 Ponsel Kelas Premium


LG G2 - Ponsel dengan kelas premium terus menjadi impian di kalangan msyarakat di Indonesia, LG G2 menjadi salah satu menjadi incaran. LG G2 adalah salah satu produk ponsel kelas premium dengan memiliki spesifikasi kelas papan atas yang mana menjadikan LG G2 sangat layak untuk anda punyai, namun Harga LG G2 tentu tidak lah terjangkau, karena LG G2 telah memakai spesifikasi terhandal di kelasnya. LG merupakan produsen besar di dunia, yang lahir di korea selatan sabagaimana samasung, membuat LG ini dapat bersaing sehat dengan produsen Samsung yang kini menjadi pemimpin di pasar global.

LG G2 ini cukup memuaskan bagi penggunanya dan kini telah bertengger di papan atas bersama Samsung Galaxy Note 3, Samsung Galaxy S4 dan juga Xiomi MI3 yang sama- sama memakai Quad Core Snapdragon-800.

Untuk lebih jelasnya marilah kita lihat spesifikasi detail dari LG G2 dibawah ini:
    LG G2
  • Dimensi (138.5 x 70.9 x 8.9-mm)
  • Berat (143 gram)
  • Layar (1080 x 1920 pixels, 5.2 inch (-424 ppi pixel density))
  • Jenis layar (True HD IPS plus LCD capacitive touchscreen, 16M colors, dan Corning Gorilla Glass -2) Didesain dengan cukup tipis yang memiliki ketebalan 8.9 mm, bentang layar ukuran 5.2 inch, LG G2 ini akan terasa cukup besar jika digenggam. Namun kualitas layar tak perlu diragukan, LG G2 ini memiliki resolusi 1080×1920, dan memiliki ketajaman warna hingga -424 ppi. Tentunya gambar yang dihasilkan sangat jernih serta kualitas yang tinggi. Bagi anda yang hobi dengan jeprat-jepret ponsel ini sangat cocok untuk anda gunakan.
  • Memory Internal (32 GB)
  • RAM (2gb)
  • Kecepatan (LTE, Cat4, 50 Mbps UL, HSDPA, 42 Mbps; 150 Mbps DL/ EV-DO Rev. A, up to 3.1 Mbps, HSUPA, 21 Mbps;)
  • Wifi (Wi-Fi 802.11 a/b/g/n/ac, DLNA, dual band, Wi_Fi hotspot dan WiFi Direct,)
  • Bluetooth (versi 4.0 dengan A2DP, LE)
  • Infra Red
  • USB (microUSB versi 2.0 (MHL), USB OTG dan USB Host,)
  • NFC
  • O.S (Android OS, versi 4.2.2 Jelly Bean)
  • CPU (Qualcomm MSM8974 Snapdragon-800, Quad_core 2.26 GHz Krait-400)
  • GPU (Adreno-330)
  • compass ,Sesnor Accelerometer,- gyro serta proximity
  • GPS (A-GPS GLONASS)
  • Baterai ( Li-Po 3000 mAh )
  • Kamera belakang (13 MP, stereo-sound , autofocus, HDR, Geo_tagging, LED flash, face detection, Video 1080p@60fps, image-stabilization, HDR, video -stabilization)
  • Kamera depan (2.1 MP 1080p@30fps)

Harga ponsel LG G2 ini dibandrol dengan harga cukup mahal, akan tetapi performa yang disuguhkan menjadi salah satu kelebihan LG G2, karena performa optimal sudah tentu di suguhkan pada ponsel Android ini. Harga ponsel LG G2 telah dibandrol dengan harga baru kisaran 5.9 Jutaan, untuk harga secondnya sekitar 5,8 juta rupiah. Dengan harga yang cukup mahal tersebut menjadikan ponsel LG G2 ini sebagai ponsel dengan kelas premium yang kini mendapat perhatian lebih dari media massa dunia.

Demikian paparan detail terkait spesifikasi dan harga terbaru dari ponsel LG G2, yang kini menjadi incaran publik.  
Dengan Android papan atas yang kini sedang bersaing di pasar gadget dunia, semoga informasi ini bermanfaat bagi anda penggemar gadget.

0 comments:

Post a Comment